Alasan Kim Kardashian Menyesal Pakai Gaun Marilyn Monroe di Met Gala 2022
JAKARTA – Kim Kardashian mengungkapkan satu hal yang paling disesali terkait penampilannya di Met Gala saat mengenakan gaun Marilyn Monroe. Ia mengaku menyesal telah mewarnai rambutnya menjadi pirang demi memadukan…
